Komunikasi Bisnis

Nama : Intan Yuliani
Kelas : 2DF02
NPM: 53216551

                                                                    KOMUNIKASI BISNIS

Kominikasi merupakan hal yang sangat penting dalam kehidupan seari-hari khususnya dalam dunia kerja dan menjadi salah satu hal yang sangat perlu diperhatikan untuk mencegah salahpahaman yang dapat menimbulkan suatu masalah.
Setiap orang  pasti pernah merasakan  yang namanya  komunikasi, sebagia makhluk sosial komunikasi merupakan hal yang sangat penting di lakukan hampir seluruh kegiatan melakukan yang namanya komnukasi walaupun berbeda-beda, begitu juga dalam bisnis komunikasi sangat penting dalam dunia bisnis.
Komunikasi Bisnis sendiri didapat dari beberapa pakar yaitu

Djoko Purwanto
Komunikasi Bisnis merupakan komunikasi yang digunakan dalam dunia bisnis yang mencakup bebrbagai macam bentuk komunikasi, baik itu verbal maupun non-verbal guna mencapai suatu tujuan tertentu.

William Albig
Komunikasi bisnis adalah pertukaran informasi. Gagasan,pendapat,intruksi yang memiliki tujuan tertentu yang disajikan.

Philip
Menurut Philip Komunikasi bisnis adlah suatu kegiatan manusia yang ditujukan untuk memuaskan kebutuhan dan keinginan melalui proses pertukaran.

 Ada tiga tujuan utama dalam komunikasi bisnis yaitu :
Memberi Informasi (Informing)
Memberi informasi seputar dunia bisnis terhadap pihak lain. Contoh, jika seseorang pemimpin perusahaan ingin memperoleh pegawai yang diharapkan maka ia akan memasang iklan melalui media.
Dalam hal ini terdapat kelebihan dan kekurangan pada setiap media, oleh karena itu harus pintar-pintar memilih mana media yang tepat.

Memberi Persuasi (persuading)
Persuasi diberikan kepada pihak lain agar apa yang disampaikan bisa di pahami dengan benar. Hak seperti ini sering dilakukan terutama pada hubungan akan penegasan konfirmasi peanan pelanggan, dengan tujuan supaya kedua belah pihak mendapatkan tidak ada yang dirugikan dan mendapatkan manfaatnya.

Melakukan Kolaborasi (collaborating)
Bekerja sama dengan pihak lain atau yang biasa disebut dengan kolaborasi ini mememudahkan seseorang dalam melakukan kerja sama dalam bisnis.
Seiring dengan pesatnya kemajuan teknologi komunikasi, seserang bisa menggunakan berbagai macam media telekounikasi seperti telepon  seluler dan media sosail lamnnya. Teknologi komunikasi sangatlah penting untuk mempererat dalam kerja sama bisnis.

Terdapat 6 pokok dalam komunikasi yaitu
Mempunyai tujuan;
Pertukaran, dalam hal ini melibatkan setidaknya dua orang komunikator dan komunikan;
Informasi, gagasan, opini, dan intruksi merupakan isi dari pesan yang bentuknya sangat beragam, tergantung situasi, kondisi, dan tujuan;
Memakai saluran personal maupun impersonal ang mungkin bersifat tatap muka, memakai media tertentu atau media yang mampu menjangkau jutaan orang secara bersamaan;
Menggunakan simbol atau sinyal yang merupakan alat metode yang bisa dimengerti.

Adapun Fungsi dari komunikasi Bisnis, komunikasi bisnis ini mempunyai beberapa fungsi antara lain:
Informative, regulaatory, persuasive, dan integrative.
Imformative
Fungsi informative ini sangat diperlukan oleh manajer maupun karyawan guna menyelesaikan tugas-tugasnya  secara efisien. Informasi yang dibutuhkan mengenai:
Sesuatu yang ada kaitannya dengan pekerjaan seperti : tujuan perusahaaan, prosedur, aturan-aturan yang berlaku dll
Keberhasilan yang dicapai oleh perusahaan seperti : standar kerja dan laba
Sosio emotional perusahaan secara keseluruhan

Regulatory
Komunikasi dalam berbisnis juga berfungsi sebagai pengendali dan pengatur perusahaan komukasi tersebut berupa perintah dan laporan.

Persuasive
Fungsi ini tercermin dalam interaksi antar karyawan, diaman eorang karyawan berupaya agar orang yang dijak berkomunikasi menerima ide dan jalan pikirannya.
Integrative
Integrative berfungsi menjadikan organisasi atau oerusahaan dapat beroperasi secraa utuh dan terpadu termasuk didalamnya.
Komukasi bisnis sendiri ada dua yaitu internal dan eksternal internal meliputi atasan-bwahan dan eksternal meiputi konsumen,investor, pemerintah,suplier.
komukasi atasan-bawahan
Atasan merupakan seseorang yang paling disegani dalam suatu perusahaan dan wajib dihprmati berikut merupakan yang perlu diperhatikan agar dapat komunikasi dengan baik
Mendengarkan
Komunikasi yang efektifa dimulai dari kemampuan menengarkan mendengarkan pembicaraan atasan dengan seksama perlihatkan keseriusan dan antusiame dalam mendengarkan informasi dan intruksi.
Bertanya dan memberi tanggapan
Seorang bawahan yang baik bukanlah seseorang yang melakukan intruksi tanpa pertimbangan oleh sebab itu ketika kita belum mengerti apa yng dimaksud atasan kita haruslah kita bertanya  demikian juga ketika anda memberi ide.
Gunakan kalimat yang positif dan bersifat efektif
Hindari menggunakan kata-kata konfrontatif dan intonasi tinggi serta argumantative.dan hindari menggunkan bahasa dan istilah-istilah yang terlalu tinggi sehingga tidak dimengerti oleh atasan.
Jaga profesionalisme
Jangan pernh mencampuradukan masalah oribadi dan urungan kantor.
Bahasa tubuh dan Raut wajah
Jangn membungkuk atau menimbulkan gerakan tubuh yang tidak nyaman.
Kontrol emosi
Jangn terbawa perasaan meskipun kita tidak suka dengan tugas yang diberikan atau mungkin kita tidak suka dengan bos kita
Jangan menggurui
Posisikan diri anda sebagai pendengar walaupun kita mempunyai saran yang akan di utarakan ke atasan ucapkan dengan kaliamat yang tidak menyinggung egonya.
Melaporkan
Buatlah konsep atau pon-poin yang akan kita laporkan pada atasan.

Adapun beberapa contoh komunikasi bisnis perusahaan dengan konsumen,suplier,investor,dan pemerintah berikut ini:


Sumber:
Suri.2014.”cara berkomunikasi dengan bak terhadap atasan “.http://www.dnetwork.net/blog/Cara-Berkomuniaksi-Dengan-Baik-Terhadap-Atasan.diakses pada tanggal 27-03-2018.pukul 10.31.

Alihamdan.2017.”pengertian komunikasi bisnis,unsr-unsur,manfaat dan contohnya ”. https://www.google.co.id/amp/s/alihamdan.id/komunikasi-bisnis-/amp/. diakses pada tanggal 27-03-2018.pukul 10.31.

Afrizal.2011.”surat tanggapan dari pertamina pusat soal oengaduan forum Rt terkait konversi gas Jambi”. https://berita21.wordpress.com/2011/06/03/inilah-surat-tanggapan-dari-pertamina-pusat-soal-pengaduan-forum-rt-terkait-konversi-gas-di-jambi/ .diakses pada tanggal 27-03-2018.pukul 10.31. 


Komentar

Postingan populer dari blog ini

profil wirausaha, Latar bekang wirausaha, Entrepreneurship,

Kewajiban Jangka Pendek dan Akutansi Penggajian

Tugas II Softskill ( Cerpen)